"saat ini rasio kredit terhadap PDB di angka 25%-30% berbeda jauh dengan Malaysia yang sudah mencapai 100% lebih. dengan menabung nanti masyarakat bisa meningkatkan taraf hidupnya sehingga dapat akses kredit yang otomatis membantu perekonomian" ungkap Debuti Gubernur BI Muliaman Hadad.untuk kedepannya BI akan kembali melaksanakan kampanye bersama industri perbankan nasional di tahun 2012. setelah meluncurkan jargon "Ayo ke Bank" dan program "TabunganKu", kini BI meluncurkan tema "Sambut Hari Depan Terencana, Ayo Menabung" dengan menetakan hari rabu pada pekan pertama setiap bulan sebagai hari Menabung.
Data Saving Rate to GDP di beberapa negara adalah:
1. Singapura: 280,9%
2. Jepang: 146,2%
3. Malaysia: 105,5%
4. India: 55%
5. Filipina: 48.6%
6. Indonesia: 36,9%
0 komentar:
Posting Komentar